Friday, March 30, 2012

FAKTOR KURA-KURA TIDAK MAU MAKAN

Masa peralihan jenis makanan yang berbeda
Saya pernah mengalaminya beberapa bulan yang lalu, ketika makanan ORCA sulit didapatkan. Saya menggantinya dengan makanan kura-kura biasa, dan kura-kura saya selama tiga hari mogok makan. Rupanya kura-kura saya terlalu fanatik dengan makanan merk ORCA dan tidak mau makan jika diberi makanan yang berbeda. Oleh karena itu, ada baiknya juga jika kita memberi makanan yang berbeda-beda dan berselingan satu sama lain, sehingga kura-kura tidak tergantung pada makanan yang sama saja.
Makanan tidak enak
Kura-kura terkadang bisa mengetahui makanan yang enak dan tidak enak. Lebih tepatnya mungkin mereka bisa tahu mana makanan yang bermerk dan mana yang murah.

No comments:

Post a Comment

Welcome to My Blog

Bali Ornamental Fish